MPLS, Babinsa Nginden Jangkungan Gembleng Pelajar SMK 17 Surabaya.

    MPLS, Babinsa Nginden Jangkungan Gembleng Pelajar SMK 17 Surabaya.

    SURABAYA - Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS), Babinsa Kelurahan Nginden Jangkungan Koramil 0831/04 Sukolilo Serda Fitriadi menggembleng pelajar SMK 17 dengan pemberian materi Peraturan Baris Berbaris (PBB) dan Wawasan Kebangsaan (Wasbang) , di SMK 17 Agustus jln Nginden Semolo No 44 Kel Nginden Jangkungan Kec Sukolilo Surabaya, selasa (25/07/2023) 

    Serda Fitriadi mengatakan, pelatihan PBB dan Wasbang ini dalam rangka untuk meningkatkan kemampuan, menanamkan disiplin dan membentuk karakter siswa – siswi sejak dini, sehingga dapat membentuk generasi bangsa yang berkualitas.

    “Dengan adanya latihan PBB ini, diharapkan akan tertanam jiwa kedisiplinan pada siswa/siswi, agar nantinya mereka akan berhasil dalam meraih cita-cita yang diinginkan, ”ujarnya.

    “Dengan cara ini, diharapkan mereka akan mampu meningkatkan rasa nasionalisme dan memiliki jiwa korsa, persatuan dan kesatuan dalam mendukung tugas sekolah, ” ungkapnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 02 Tambaksari Sambang Warga

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0830/06 Benowo Bantu Evakuasi Korban...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Tiga Pilar Semampir Cek Kesiapan Tempat Logistik

    Ikuti Kami